Mutholaah dan terjemah Kelas 4 KMI Gontor; انتخاب الملك; PEMILIHAN RAJA (HUTAN)



نفق الأسد واجتمعت صنوف الحيوان فى عرينه لتعزّى اللبؤة التى ملأت الأجمة بالعويل حزنا على قرينها

Sang Singa telah mati dan berkumpullah berbagai jenis binatang di kandangnya untuk menghibur Singa betina yang memenuhi hutan dengan ratapannya karena sedih kehilangan sosok teman (hidup)nya.

 

وبعد العزاء جلسوا جميعا حول التاج لانتخاب خلف للملك الراحل لأن شبله كان أصغر وأضعف من أن يولى الأمر بعده ولذلك لم يقبل منه حين رجا أن يمهل حتى يبلغ أشده ويدرس أعمال والده ليقتفى أثره ويجعل نفسه مهيبا يحافظ على أبهة الملك وجلاله.

Setelah selesai ta'ziyah, mereka semua duduk bersama di sekitar mahkota untuk memilih pengganti Raja yang telah mati,

karena anaknya masih terlalu kecil dan lemah untuk bisa mengambil alih masalah (memimpin) sepeninggalnya, dan oleh karena itu dia tidak bisa menerima (kepemimpinan) yang diharapkan bisa ditunda hingga ia mencapai usia dewasa dan bisa mempelajari tugas-tugas orang tuanya agar bisa mengikuti jejaknya dan membuat dirinya berwibawa serta mampu untuk menjaga keagungan raja.

 

ولما استقر المجلس بالجميع قام الفهد وقال :"اسمحوا لي أن أخبركم أني أحقكم بالملك لأني أقربكم شبها بالفقيد." فلما سمع الدب ذلك قال :"إذا ادعى الفهد هذه الدعوى فأنا أحق من الأسد نفسه بالملك لأني لست أقل منه قوة وشجاعة وافتراسا وتمتاز عنه بالقدرة على تسلق الأشجار."

Ketika majlis musyawarah sudah menetapkan semuanya, maka berdirilah Si Macan dan berkata :"Perkenankan Aku untuk memberitahukan bahwa Aku lebih berhak untuk menjadi Raja, karena aku lebih mirip dengan Singa yang telah mati." Ketika Beruang mendengar itu semuanya ia berkata :"Jika Si Macan mengaku-ngaku dengan itu semuanya, maka Akulah yang berhak menggantikan Singa sebagai Raja, karena aku tidak berbeda jauh darinya dari segi kekuatan, keberanian dan kebuasannya serta memiliki keistimewaan dengan kemampuanku untuk memanjat pohon."

 

وهنا شرع الفيل يتكلم فقال “أترك أمرى إليكم أيها السادة لتقرروا هل ثم من ينازعنى الفخر فى بسطة الجسم والقوة والشجاعة

Dan di sini Si Gajahpun mulai berbicara :"Wahai tuan, Aku serahkan perkara ini kepada kalian semuanya untuk menentukan apakah masih ada yang bisa menandingiku dari segi kesempurnaan tubuh, kekuatan dan keberaniannya.

 

فانبرى الحصان من وسطهم قائلا “أسألكم ألاتغفلوا نبلى وجمالى” وقام على أثره الثعلب وقال “هل فيكم من هوأكثر منى عدوا” وأما القرد فقام خطيبا وقال”مهما اخترتم من ملك فلايمكن أن يكون أحسن ولاأمهر منى فإذا اخترتمونى ملكا كنت لرعيتى نعم المسلى ولاتنسوا أنى أقربكم شبها بالإنسان وهوعلى ما تعلمون سيد الخليفة

Kemudian kuda itu melompat dari antara mereka dan berkata, "Aku memintamu untuk tidak mengabaikan kemuliaan dan kecantikanku." Rubahpun berdiri di jalurnya dan berkata, "Apakah ada binatang yang musuhnya lebih banyak dari aku ?"

Adapun si Kera, iapun berdiri sebagai orator dan berkata, "Apa pun yang Anda pilih dari seorang raja, dia tidak bisa lebih baik atau lebih pintar dari saya. Jika kalian memilihku untuk menjadi Raja,....dan jangan lupa bahwa aku ini lebih mirip dengan manusia, dan seperti yang kalian ketahui, dia adalah tuan dari Khalifah (pemimpin).

 

فقالت الببغاء “إذاقلت إنك أقرب شبها بالإنسان بسبب ما تأتيه من الحركات المضحكة وبسبب وجهك القبيح فإنى أفخر عليك بمشابهته فى الكلام وهودليل العقل” فأجابها القرد “إنك تحاكين الكلام من غير أن تفقهى له معنى

Burung beo berkata, "Jika kau mengatakan bahwa kau paling mirip dengan manusia disebabkan karena gerakan lucu yang kau lakukan dan karena wajah jelekmu, maka saya bangga padamu karena kemiripannya dalam berbicara dan hal ini merupakan bukti yang logis."

Maka Si Kera menjawab : "Kau berbicara sesuatu, tapi kau tidak memahami artinya."

 

فضحك الجميع على مقلدى الإنسان ونصب الفيل فى النهاية ملكا لذكائه وقوته وصبره وكبر جثته.

Maka semua menertawakan (hewan) peniru manusia itu dan pada akhirnya ditetapkanlah Sang Gajah menjadi Raja karena kecerdasan, kekuatan, kesabaran, dan tubuhnya yang besar.


Daftar Isi Muthola’ah KMI PM Darussalam Gontor (lengkap dengan terjemah)

Komentar atau pertanyaan, silakan tulis di sini

Posting Komentar (0)
Lebih baru Lebih lama